www.iainlhokseumawe.ac.id – Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah (PGMI) IAIN Lhokseumawe menggelar kegiatan pengabdian masyarakat melalui Workshop Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila dan Pelajar Rahmatan Lil ‘Alamin (P5PPRA) yang diikuti oleh 25 guru MIN 26 Syamtalira Bayu, Aceh Utara. Selasa (4/6/2024). Workshop ini menghadirkan narasumber akademisi IAIN Lhokseumawe, diantaranya: Dr. Maya Safitri, M.A. Ketua Jurusan […]
www.iainlhokseumawe.ac.id – Dalam rangka mengatasi permasalahan rendahnya tingkat literasi di kalangan siswa Madrasah Tsanawiyah Swasta (MTsS) Jabal Nur Paloh Lada, dosen dan mahasiswa jurusan Tadris Bahasa Indonesia Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Lhokseumawe menginisiasi sebuah program pemberdayaan literasi aksara kelas. Kegiatan ini merupakan langkah nyata pengabdian dalam menjawab kebutuhan untuk meningkatkan keterampilan membaca dan menulis […]
www.iainlhokseumawe.ac.id – Tiga Dosen beserta tiga mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe menjadi pembicara pada kegiatan Kegiatan Pengabdian Kepada masyarakat (PKM) Internasional II yang dilaksanakan secara hybrid pada 11 November 2023 di aula Hasanuddin, KBRI Kuala Lumpur Malaysia. Ketiga dosen tersebut diantaranya Dr. Malahayatie, MA, Dr. Mukhtasar, MA, Dr. […]
www.iainlhokseumawe.ac.id – Dosen Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe sukses mengadakan kegiatan Pengabdian Masyarakat kepada pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) di Kota Lhokseumawe, Selasa (24/10/2023). Kegiatan ini bertujuan untuk mempromosikan moderasi beragama dalam konteks bisnis Usaha Mikro Kecil dan Menengah, yang dilangsungkan di Aula Wisma Kuta Karang Baru, Kota Lhokseumawe. Dengan mengusung tema “Penguatan […]
www.iainlhokseumawe.ac.id – Dua delegasi mahasiswa Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Lhokseumawe lolos seleksi Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) Internasional yang akan dilangsungkan di Thailand. Mereka adalah Lisa Fadila dan Nurul Pazira, keduanya merupakan mahasiswa Jurusan Komunikasi Penyiaran Islam (KPI). Sebelumnya kedua mahasiswa tersebut dilepas secara simbolis oleh Ketua Jurusan KPI, Nurul Khansa Fauziyah M.Si, pada Kamis (22/06/2023) […]
www.iainlhokseumawe.ac.id – Dosen IAIN Lhokseumawe melaksanakan pengabdian kepada masyarakat (PkM) di Lembaga Pembinaan Khusus Anak (LPKA) Kelas II Banda Aceh. Pengabdian bertajuk “Model Pendampingan Pengelolaan Emosi dan Interpersonal Skill Berbasis Konseling Kelompok terhadap Andik Pas LPKA Banda Aceh”. kegiatan yang melibatkan 2 dosen IAIN Lhokseumawe, diantaranya Dr. Yuliza, M, Si dan Nurul Hikmah, M.Pd dan […]
Palembang – Kampus Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Lhokseumawe kirimkan 9 mahasiswanya ikuti ajang Pekan Kreatifitas Mahasiswa (PKM), kegiatan diikuti oleh Perguruan Tinggi Keagamaan Negeri (PTKIN) se-Sumatera yang berlangsung tanggal 8-13 Oktober 2018. Rektor IAIN Lhokseumawe, Dr. H. Hafifuddin, M. Ag melalui Wakil Rektor III Bagian Kemahasiswaan, Alumni dan Kerjasama Dr. Bastiar, M.A mengatakan, kampus […]