SPI IAIN Lhokseumawe Terpilih sebagai Pilot Project Itjen Kemenag RI Tahun 2024

www.iainlhokseumawe.ac.id – Satuan Pengawas Internal (SPI) Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Lhokseumawe bersama 14 PTKIN se-Indonesia terpilih mengikuti program penguatan kapabilitas SPI yang digelar oleh Inspektorat Jenderal Kementerian Agama. Program ini bertujuan untuk memperluas dan memperkuat SPI pada PTKIN di tanah air. Penguatan kapabilitas SPI merupakan bagian dari Program Prioritas Pengawasan Internal (P3I) Tahun 2024 […]

DWP IAIN Lhokseumawe Gelar Kegiatan “Ramadhan Berbagi”

www.iainlhokseumawe.ac.id – Dalam rangka meningkatkan keberkahan dan semangat silaturahmi di bulan Ramadhan, Dharma Wanita Persatuan (DWP) IAIN Lhokseumawe menggelar berbagai rangkaian kegiatan, pada Jumat (22/3/2024). Kegiatan ini dilangsungkan di Mushalla Gedung Pascasarjana kampus setempat. Acara ini dimulai dengan pembagian bingkisan kepada para tenaga kebersihan yang bertugas di lingkungan IAIN Lhokseumawe. Kegiatan ini merupakan bentuk apresiasi […]

Berbagi Keberkahan Ramadhan, HMJ KPI IAIN Lhokseumawe Bagikan Takjil

www.iainlhokseumawe.ac.id –  Di bulan Ramadan yang penuh berkah, Himpunan Mahasiswa Jurusan Komunikasi dan Penyiaran Islam (HMJ KPI) IAIN Lhokseumawe menggelar kegiatan berbagi takjil pengendara yang melintas diseputaran Simpang jam Lhokseumawe, pada Sabtu, 23 Maret 2024. Ketua HMJ KPI Abdul Mukti, mengatakan bahwa mereka menyiapkan 200 kotak paket kue dan 200 bungkus air timun yang akan […]

Peringati Milad Ke-55, IAIN Lhokseumawe akan Terbitkan 55 Buku

www.iainlhokseumawe.ac.id – Dalam rangka memperingati Milad ke-55 tahun IAIN Lhokseumawe, Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) IAIN Lhokseumawe mengumumkan program penerbitan 55 judul buku untuk dosen dan tenaga fungsional (Tendik) di lingkungan kampus. Ketua LPPM, Dr. Said Alwi, MA didampingi Sekretaris LPPM Dr. Muhammad Anggung menerangkan bahwasanya, Program ini bertujuan untuk mendorong publikasi karya […]

Pendaftaran SPAN-PTKIN Diperpanjang Hingga 19 Maret 2024

www.iainlhokseumawe.ac.id – Panitia Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru Perguruan Tinggi Keagamaan Islam Negeri (PMB PTKIN) tahun 2024, mengumumkan perpanjangan masa pendaftaran siswa untuk Seleksi Prestasi Akademik Nasional (SPAN) hingga tanggal 19 Maret 2024 sampai batas waktu pukul 23.59 WIB. Ketua Panitia Nasional (PMB PTKIN) tahun 2024, Prof. Dr. Nyayu Khodijah, S.Ag, M.Si. mengatakan bahwa keputusan perpanjangan […]

Jurusan Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir Kirimkan 10 Mahasiswa Bimbing Penghafal Al-Qur’an

www.iainlhokseumawe.ac.id – Di tengah bulan suci Ramadhan tahun ini, Jurusan Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IAT) Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah (FUAD) IAIN Lhokseumawe kembali mengirimkan 10 mahasiswanya menjadi tutor atau muhaffidz untuk kegiatan Daurah Ramadhan, yang diselenggarakan oleh lembaga pendidikan dayah dan pesantren di Kota Lhokseumawe. Setidaknya sepuluh mahasiswa dengan kemampuan hafalan 30 juz ditempatkan […]

Pengumuman : Wisuda IAIN Lhokseumawe Angkatan IX Tahun 2024

PENGUMUMAN Nomor : B-159/In.29/R/PP.00.9/03/2024 Tentang WISUDA IAIN LHOKSEUMAWE ANGKATAN IX TAHUN 2024 Diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Pascasarjana dan Sarjana di lingkungan IAIN Lhokseumawe yang sudah mengikuti sidang munaqasyah bahwa: Wisuda Pascasarjana dan Sarjana Angkatan IX Tahun 2024 akan dilaksanakan setelah Hari Raya Idul Fitri atau Akhir Bulan April 2024. Pendaftaran mulai Tanggal 13 – 29 […]

Stafsus Menag: Media Miliki Peran Penting dalam Penguatan Moderasi Beragama

www.iainlhokseumawe.ac.id – Badan Litbang dan Diklat Kemenag menggandeng media dalam menyebarkan penguatan moderasi beragama di Indonesia. Staf Khusus Menteri Agama Bidang Media dan Komunikasi Publik Wibowo Prasetyo menilai media sebagai salah satu faktor penting dalam memasifkan konten penguatan Moderasi Beragama. “Saya kira penting menggandeng media, terutama dalam penyebaran informasi Moderasi Beragama. Balitbang harus memasifikasi dengan […]

Menag Minta Penguatan MB Jadi Gerakan Berdampak Nyata

www.iainlhokseumawe.ac.id – Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas meminta agar penguatan moderasi beragama melahirkan aksi dan gerakan yang dapat memberikan dampak nyata di tengah masyarakat. Pesan ini disampaikan Menag Yaqut saat membuka Rakornas Moderasi Beragama (MB) di Jakarta, Rabu, (6/3/2024). Mengusung tema ‘Sinergi Memperkuat Moderasi Beragana untuk Indonesia Maju dan Harmoni’, Rakor digelar sebagai tindak lanjut […]