PPG FTIK Terima Kunjungan Kabid PAI Kanwil Kemenag Aceh

www.iainlhokseumawe.ac.id – Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe menerima kunjungan H. Khairul Azhar, S.Ag, M.Si selaku Kepala Bidang Pendidikan Agama Islam Kanwil Kemenag Aceh, pada Rabu, (6/9/2023). Kedatangannya didampingi langsung Drs H Jamaluddin, M.Pd, Plh. Kakankemenag Kota Lhokseumawe disambut langsung oleh Dekan FTIK, Dr. Jumat Barus, MS, didampingi oleh para […]

Rakor Kemahasiswaan Bahas Percepatan Penyaluran Beasiswa KIP Kuliah 2023

www.iainlhokseumawe.ac.id – Sebanyak 58 Perguruan Tinggi dan Keagamaan Islam Negeri (PTKIN) se-Indonesia mengkuti rapat koordinasi Bidang Kemahasiswaan yang dilaksanakan di Bali, pelaksanaan rakor tersebut gelar selama tiga hari mulai pada tanggal 6-8 September 2023 yang dibuka langsung oleh Kasubdit Sarpras dan Kemahasiswaan Direktorat Diktis, Nur Shoib. Dalam sambutannya ia mengatakan kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka […]

FUAD EXPO 2023 Resmi Dibuka, Tampilkan Berbagai Perlombaan dan Bazar

www.iainlhokseumawe.ac.id – Pembukaan FUAD EXPO 2023 yang digelar di halaman Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah (FUAD) IAIN Lhokseumawe pada Selasa (5/9/2023) berlangsung meriah. Pembukaan kegiatan dibuka langsung oleh Rektor IAIN Lhokseumawe yang diwakili oleh Wakil Rektor II Dr. Darmadi, M.Si yang akan digelar mulai tanggal 5-7 September 2023. Rangkaian pembukaan kegiatan tersebut ditandai dengan tabuhan […]

Inspektorat Jenderal Kemenag: Keteladanan yang Inspiratif dan Motivatif

www.iainlhokseumawe.ac.id – Rektor Institut Agama Islam Negeri (IAIN) Lhokseumawe, Dr. Danial, M.Ag mengapresiasi Inspektorat Jenderal (Itjen) Kementerian Agama Republik Indonesia (RI) yang kembali meraih penghargaan terbaik pertama pada ajang Indikator Kinerja Pelaksanaan Anggaran (IKPA) tahun 2023 untuk instansi dengan kategori pagu jumbo. Penghargaan tersebut yang diserahkan dalam acara perayaan Stakeholder Day yang digelar oleh Kantor […]

Apel Senin, Kerja dan Fokus Mencari Ridha Allah SWT

www.iainlhokseumawe.ac.id – Terkadang manusia dalam kehidupan ini terlalu fokus pada harapan atau ekspektasi agar senantiasa disenangi, disayangi oleh manusia lain tentunya. Sehingga akan bermuara apa yang dikerjakan tanpa diberikan penghargaan akan merasa marah hingga merasa tidak senang dengan apa yang telah dikerjakan tanpa dibarengi dengan prestasi, maka hal ini fokuslah bekerja dengan mencari ridha Allah […]

Yudisium FTIK IAIN Lhokseumawe Diisi Orasi Ilmiah Doktor Lulusan USA

www.iainlhokseumawe.ac.id – Pelaksanaan yudisium angkatan ke XII Fakultas Tarbiyah dan Ilmu keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe bagi lulusan sarjana srata satu (S-1), Kamis (31/08/2023) diisi dengan orasi ilmiah oleh Baiquni Hasbi, Ph.D lulusan doktor salah satu kampus di Amerika Serikat, saat ini ia juga tercatat aktif sebagai dosen pada fakultas tersebut. Momentum yudisium […]

IAIN Lhokseumawe Sosialisasi Penggunaan Aplikasi MERPATI

www.iainlhokseumawe.ac.id – Lembaga Penjaminan Mutu (LPM) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe sosialisasikan aplikasi Merdeka Belajar Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (MERPATI), pada (29/08/2023) dilangsungkan di ruang pertemuan Lt. 2 Gedung Biro Rektorat kampus tersebut. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Rektor IAIN Lhokseumawe, Wakil Rektor, unsur pimpinan Fakultas, Ketua Jurusan, dan Kepala UPT, para admin Fakultas dan […]

OJT FUAD 2023. Satu Jam Bersama Rektor IAIN Lhokseumawe

www.iainlhokseumawe.ac.id – Sebanyak 139 mahasiswa dari Fakultas Ushuluddin Adab dan Dakwah (FUAD) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe mengikuti pembekalan On The Job Training (OJT) yang dilaksanakan selama dua hari mulai pada tanggal 29-30 Agustus 2023 yang gelar langsung di aula lantai 3 fakultas setempat. Mahasiswa yang tersebar dari 3 jurusan yakni dari Jurusan Komunikasi Penyiaran […]

Auditor IAIN Lhokseumawe Benchmarking Ke UIN Ar-Raniry Banda Aceh

www.iainlhokseumawe.ac.id – Upaya meningkatkan mutu dan kualitas lembaga pendidikan tinggi terus dilakukan, salah satunya dengan hadirnya  Lembaga Penjamin Mutu (LPM) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe melakukan kunjungan kerja dalam rangka  kegiatan benchmarking ke LPM UIN Ar-Raniry, pada Jumat, (25/08/2023). Kedatangan IAIN Lhokseumawe disambut langsung oleh Ketua LPM UIN Ar-Raniry, Dr. Abdul Jalil Salam. M.Ag. Ketua […]

Apel Senin, Dekan FTIK Ajak Manfaatkan Manajemen Waktu

www.iainlhokseumawe.ac.id – Dekan Fakultas Tarbiyah dan Ilmu Keguruan (FTIK) Institut Agama Islam Negeri Lhokseumawe, Dr. Jumat Barus, MS bertindak sebagai pembina apel rutin, pada Senin (28/08/2023) yang dilangsung di lapangan upacara gedung biro rektorat kampus setempat. Pada kesempatan tersebut, Dekan FTIK dalam sambutannya mengajak semua sivitas akademika di lingkungan IAIN Lhokseumawe agar sebagai ASN dapat […]